Pulihkan Ekonomi, Pemkot Tangsel Alokasikan Anggaran Rp400…
Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) akan mengalokasikan anggaran sebesar Rp 400 juta kepada setiap kelurahan. Hal ini disampaikan Wakil Walikota Pilar saat menghadiri Musrenbang Serpong Utara, Senin (07/03).