97 Pengedar dan Pemakai Narkotika Diringkus Polda Banten
Siberkota.com, Cilegon - Sebanyak 97 pelaku pengedar dan pemakai narkotika sejak akhir 2024 sampai Februari 2025 diringkus Polda Banten.
Mereka ditangkap berdasarkan 11 laporan polisi dari 71 kasus di Direktorat Narkoba Polda Banten,…